Jurnal
Kimia
Kimia Analitik
Kimia analitik adalah cabang ilmu
kimia yang berhubungan dengan identifikasi dan penentuan
komposisi suatu bahan. Lebih spesifiknya terdapat
kimia analitik kualitatif dan kimia
analitik kuantitatif, dan kimia
analitik instrumen.
Kimia analitik kualitatif adalah kimia analisa yang
hanya membahas tentang identifikasi atau ada/tidaknya
unsur/zat di dalam suatu bahan. Kimia analitik kuantitatif adalah kimia analisa yang
berhubungan dengan komposisi atau jumlah unsur/zat dalam
suatu bahan. Kimia analitik instrumen adalah cabang ilmu kimia yang
berhubungan dengan identifikasi atau penentuan komposisi
dengan bantuan instrumen (alat) khas; keuntungan analisis
berlangsung cepat dengan sedikit pereaksi baik jenis
maupun jumlahnya, dan kelemahannya bergantung pada ketelitian
alat.
Link-link di bawah ini akan membawa
anda mengeksplorasi lebih jauh mengenai kimia analitik
Biokimia
|| Kimia Analitik ||
Kimia Anorganik
|| Kimia Fisika
|| Kimia
Industri
Kimia Lingkungan
|| Kimia Material
|| Kimia Organik
|| Komputasi Kimia
|